Sunday 30 July 2017

Matriks


Matriks merupakan kumpulan bilangan yang tersusun  menurut baris dan kolom sedemikian sehingga tampak seperti bentuk sebuah persegi panjang.

Untuk siswa-siswaku SMK Negeri 1 Jepara, berikut saya berikan kumpulan materi tentang Matriks yang dapat digunakan untuk pembelajaran Matematika di SMK agar kalian lebih mudah untuk memahaminya. Silahkan didownload pada link di bawah ini :

Matriks 1
Matriks 2 
Matriks 3 
Matriks 4 
Matriks 5
    
Sumber materi :   
1. Buku Sekolah Elektronik dari Kementerian Pendidikan
2. MGMP Matematika SMK Kab. Pasuruan di www.matematika-pas.blogspot.com
3. Modul dari Pak Sumadi ( Lupa Link downloadnya)

Logika Matematika


Logika  merupakan suatu  pemikiran  tentang  ide-ide dimana  ide-ide  tersebut  digunakan dalam sebuah argumen  (pernyataan)  yang  logis.  Logika  lebih memperhatikan  bentuk  dari  sebuah  argumen  daripada keakuratan  faktanya.  Logika  dapat  digunakan  untuk  memecahkan  permasalahan  dalam  bidang kehidupan seperti merencanakan tata kota, rangkaian listrik, pemrograman komputer dan sebagainya. 

Untuk Siswa-siswaku SMK Negeri 1 Jepara, berikut saya berikan materi tentang Logika Matematika, silahkan didownload :
Logika Matematika 6


Sumber materi :  
1. Buku Sekolah Elektronik dari Kementerian Pendidikan  
2.  http://matematika-pas.blogspot.co.id/  --> MGMP Matematika SMK Kab. Pasuruan 
3. Modul dari Pak Sumadi ( saya lupa alamat sumbernya
4. LKS MGMP Matematika SMK Kabupaten Jepara Kurikulum 2006
5. Hasil Copy Paste dari teman kuliah dulu 

Friday 28 July 2017

MATERI PELAJARAN MATEMATIKA SMK TAHUN PELAJARAN 2017/2018


Untuk siswa-siswaku SMK Negeri 1 Jepara, berikut daftar uraian materi pelajaran Matematika SMK Kurikulum 2013 yang akan dipelajari pada Tahun Pelajaran 2017/2018 :

SEMESTER GASAL

Kelas X
1. Bilangan Berpangkat, Akar & Logaritma
2. Persamaan & pertidaksamaan nilai mutlak
3. Sistem persamaan linear dua variabel
4. Program linear

Kelas XI
1.  Logika Matematika
2.  Induksi Matematika
3.  Pertidaksamaan Linear Dua Variabel
4.  Program Linear Dua Variabel
5.  Matriks
6.  Transformasi Geometri

Kelas XII
1.  Matriks
2.  Barisan dan Deret Aritmetika Barisan dan Deret Geometri
3.  Induksi matematika
4.  Diagonal ruang, Diagonal bidang, Bidang diagonal
5.  Integral tentu